08.23
0
Download
Razia Google Penguin 2.0, Visitor Menurun Drastis

Visitor dan Traffic blog/web anda menurun drastis? Mungkin ini adalah salah satu penyebabnya. Google Penguin adalah nama kode untuk update algoritma Google, dengan kode itu Rank SERP blog/web anda akan menurun drastis, walaupun sebelumnya sudah ada di pagerank 1 Google. Semua tau Google adalah sebuah 'nyawa' bagi kelangsungan hidup sebuah web/blog, dengan rendahnya rank SERP di google, visitors akan sulit untuk membuka web anda, dengan begitu $$$ yang masuk ke kantong kita akan berkurang secara significant.  Bagi belum tau Google Penguin, saya ada sedikit penjelasan yang saya kutip dari wikipedia.

Google Penguin adalah nama kode untuk update algoritma Google yang pertama kali diumumkan pada tanggal 24 April 2012. update ini bertujuan menurunkan peringkat di mesin pencari untuk situs yang melanggar Panduan Webmaster Google seperti contoh kata kunci isian yang berpartisipasi di link skema yang dengan disengaja penciptaan duplikat konten, dan lainnya.

Cara mengatasi:
1. Mencari backlink berkualitas
Membangun sebuah backlink merupakan suatu keharusan bagi seorang blogger, tetapi kita juga harus memilih backlink yang berkualitas, karena backlink yang tidak berkualitas dan terlalu banyak tidak begitu disukai google. Backlink dari Social Media seperti Google+ atau Pinterest merupakan backlink yang bagus untuk blog anda, dan tentunya bisa menaikan lagi ranking SERP di blog anda.

2. Jangan Melakukan Spam atau Copas
Copas? Itu merupakan salah satu percobaan bunuh diri yang anda lakukan, karena google bisa mendeteksinya, dan ketika anda terkena sweping google penguin mungkin nasib blog anda akan sama seperti blog ini.


 Note : Prevent File Corrupt, Use 7Zip(Download and Install)
Download
Cara mengatasi Google Penguin 2.0

0 komentar:

Posting Komentar